Penyebab Nyeri Ulu Hati Pada Ibu Hamil dan Cara Mengatasinya
Ibu hamil memang sering mengalami berbagai masalah kesehatan. Salah satu yang sering dialami yaitu nyeri ulu hati pada ibu hamil karena beberapa faktor. Menurut ahli, ulu hati atau disebut juga dengan epigastrium terasa sakit yang terletak pada bagian bawah tulang dada atau di bagian atas perut.
Penyakit seperti ini jika terus dibiarkan tentu akan memperparah keadaan, mengingat kondisi kesehatan masing-masing ibu hamil tidak sama. Namun, penyakit ulu hati ini bisa juga menyerang pada ibu yang sedang mengandung. Apa penyebab perut nyeri di bagian atas perut saat hamil?
Faktor Penyebab Ulu Hati pada Ibu Hamil
Penyebab nyeri ulu hati pada saat hamil bisa tergantung dengan kondisi kesehatannya, pola makan yang tidak terjaga ataupun tidak rutin. Bahkan bisa pula karena kondisi pada kehamilannya. Namun perlu berhati hati juga Moms, nyeri ini bisa muncul sebab faktor penyakit tertentu
Agar tidak membuat Moms penasaran dengan penyakit ulu hati beserta penyebabnya. Berikut ini faktor-faktor penyebab nyeri ulu hati pada ibu hamil.
1. Ukuran Janin
Janin yang dikandung tentu akan terus berkembang setiap harinya, semakin berkembangnya bayi dalam kandungan membuat ruangan untuknya menjadi semakin sempit. Hal ini menyebabkan janin memberi tekanan pada bagian perut.
Tekanan ini dapat menyebabkan asam lambung naik, apalagi kondisi perut ibu yang sedang mengandung akan terasa penuh. Ukuran janin menjadi salah satu penyebab ulu hati terasa sakit terutama pada trimester ketiga.
2. Hormon
Faktor kedua yaitu hormon, saat hamil terdapat hormon progesteron yang bertugas untuk mengatur katup di antara perut serta esofagus agar lebih longgar. Biasanya untuk mengatasi perubahan hormon diperlukan obat yang namanya esophageal valve.
Obat jenis tersebut ditempatkan pada wadah tertutup dan membantu mengatasi asam lambung naik. Progesteron yang meningkat juga mengakibatkan otot tak mau menutup sempurna, sehingga asam lambung dapat naik hingga sampai tenggorokan.
3. Proses Cerna Lambat
Ibu hamil lebih lambat dikarenakan hormon progesteron dalam tubuh meningkat. Makanan dan makanan yang dikonsumsi juga akan bertahan lama dan tertahan di perut. Saat hal ini terjadi Moms akan merasakan peningkatan asam lambung.
4. Preeklampsia
Preeklampsia juga bisa menjadi penyebab nyeri ulu hati pada masa kehamilan. Penyakit ini sering terjadi selama masa kehamilan dan ditandai dengan menurunnya jumlah trombosit terdapat protein pada urine.
Selain itu juga mengalami nyeri dibagian atas perut, sering pusing hingga terasa begitu parah, terjadi pembengkakan pada bagian kaki dan tangan, merasakan gangguan penglihatan, pandangan terhadap cahaya lebih sensitif sehingga penglihatan semakin lama semakin tidak fokus.
5. Kantong Empedu
Penyakit kantong empedu seperti batu empedu, endapan kantong empedu radang atau infeksi empedu hingga kanker empedu. Para calon ibu atau tidak, apakah itu kantung empedu? kantong empedu atau yang lebih dikenal sebagai kantong kecil adalah organ yang berada di bawah hati.
Letaknya yang berdekatan dengan hati memunculkan gangguan hati. Penyakit ini juga dapat memicu timbulnya rasa nyeri pada ulu hati, bahkan akan sangat berbahaya jika tidak segera ditangani.
6. Tukak Lambung
Kondisi yang dapat menyebabkan ulu hati terasa sakit saat hamil yaitu tukak lambung. Selain itu menurut para ahli, nyeri ini bisa karena tukak lambung yang biasanya terjadi karena munculnya luka pada dinding lambung atau usus kecil akibat sering terkikis,
Kondisi ini, terjadi saat permukaan dinding semakin rusak karena zat asam pada saluran pencernaan. Ditandai dengan mual, muntah darah, pendarahan pada tinja, berkurangnya selera makan hingga penurunan berat badan masa kehamilan.
Bagaimana Menangani Masalah Ulu Hati Khusus Ibu Hamil
Nyeri ulu hati yang dirasakan saat hamil memang sangat tidak menyenangkan, ditambah perut yang sudah mulai membesar. Beberapa faktor yang sudah disebutkan juga dapat muncul karena kebiasaan yang buruk.
Perlu diketahui nyeri ulu hati bisa terjadi pada masa kehamilan, dapat memicu rasa terbakar di bagian atas perut atau ulu hati. Nyeri ini bisa diobati dengan obat alami melalui mengobati nyeri ulu hati pada ibu hamil tanpa obat.
Moms perlu tahu untuk mengatasi nyeri ulu hati saat kehamilan trimester pertama. Berikut ini cara mengatasi nyeri ulu hati pada ibu hamil agar tidak mengganggu aktifitas dirumah.
Melonggarkan Pakaian
Cara pertama yang dilakukan yaitu dengan melonggarkan pakaian. Saat mengenakan pakaian ketat, kerap terjadi sesak di dada dan menjadikan tidak nyaman. Sehingga longgarkan pakaian untuk mengurangi rasa sakitnya serta membuat pernafasan sulit untuk diatur.
Mengkonsumsi Temulawak
Selain wanginya yang sangat khas, temulawak ternyata juga bermanfaat untuk mengatasi berbagai penyakit salah satunya nyeri ulu hati nyeri ulu hati pada ibu hamil. Kandungan protein selulosa, minyak atsiri, dan kurkuminoid berfungsi mengatasi sakit pada ulu hati.
Kunyit
Kemudian selanjutnya yaitu kunyit. Kunyit sendiri kerap digunakan sebagai bumbu dalam masakan , kerap pula dijadikan sebagai pewarna makanan alami. Menurut para ahli, kunyit mengandung senyawa bioaktif yang ampuh mampu mencegah penyakit asam lambung yang menimbulkan nyeri pada ulu hati.
Minum Air Putih Sedikit
Saat asam lambung naik maka bisa jadi kebanyakan minum, sehingga cairan dalam tubuh akan menjadi banyak. Minum air putih memang sangat dianjurkan, namun bagi penderita asam lambung atau ibu hamil sebaiknya jangan minum bersamaan dengan makan harus beri jeda.
Terutama saat perut terasa penuh setelah makan, jangan langsung minum air karena hal tersebut membuat perutmu penuh. Minumlah setelah makanan yang dimakan selesai dicerna atau setelah dirasa ruang di dalam lambung sudah muat untuk ditambah cairan.
Menggunakan Obat
Selain menggunakan obat tradisional ada cara lain untuk mengatasi nyeri ulu hati pada ibu hamil. Namun, sebelum mengkonsumsi obat karena masih dalam masa kandungan harus konsultasi terlebih dahulu.
Obat yang sering diberikan kepada pasien asam lambung yaitu antasida. Obat ini selain menyembuhkan juga dapat membuat badan bengkak dan beberapa mengandung bahan yang dilarang bagi wanita hamil, oleh karena itu pentingnya konsultasi terlebih dahulu.
Beberapa penyakit memang sudah diatasi, mengingat akan menyambut keluarga baru. Biasanya sebagai orang tua pasti akan menyiapkan segala sesuatu untuk si Kecil yang masih dalam perut seperti botol susu anti kolik, baju, perlengkapan mandi dan masih banyak lagi.
Menjadi benda yang harus dibeli untuk bayi yaitu botol susu dari Dr. Brown’s dengan kualitas terjamin dan mencegah munculnya kolik pada bayi. Kolik pada bayi sering membuat bayi tidak tidur nyenyak dan menangis sepanjang waktu, tentu akan membuat Moms merasa khawatir.
Pilihlah produk-produk yang sudah teruji seperti Dr. Brown’s, kunjungi situs resminya di sini untuk mendapatkan produk khusus.
Setelah mengetahui cara dan penyebab nyeri ulu hati pada ibu hamil, tentu Moms harus semakin berhati-hati dalam memilih makanan dan menjaga pola hidup. Agar bayi yang dikandung sehat dan ibunya juga sehat hingga persalinan.