Dr. Brown’s Option Glass Wide Neck Bottle

Dr. Brown’s menghadirkan kembali Glass Bottles, namun kali ini dalam bentuk terbaru yaitu Options Glass Wide Neck. Masing-masing sebutan nama botol kaca ini mewakili setiap fungsi yang dimilikinya. 

Options : memberikan para orang tua pilihan untuk dapat menggunakan atau melepas internal vent system juga pada botol kaca. Dengan atau tanpa internal vent, botol akan menciptakan aliran dengan kecepatan yang teratur dan konstan, serta menciptakan pengalaman menyusui sama seperti botol nipple-vented lainnya.

Glass : diciptakan terbuat dari bahan Borosilicate Glass – medical grade, membuat Dr. Brown’s Options Glass Wide Neck aman untuk si kecil karena tidak mengandung bahan-bahan kimia berbahaya, dan tahan terhadap zat-zat asam. Selain itu, glass bottle juga tahan terhadap proses steril dan dapat digunakan dalam jangka waktu yang panjang. 

Wide Neck : Wide Neck Glass Bottle pun menjadi favorit para orang tua dengan bentuk nipple-nya yang menyerupai payudara ibu memberikan aliran alami untuk si kecil. Leher botol yang lebar juga memudahkan Anda untuk memasukkan cairan ke dalam botol dan saat melakukan pencucian.

Last, but not least! Glass bottle Dr. Brown’s selalu dilengkapi oleh Silicon Sleeve untuk menjaga dan mengurangi resiko pecah pada Glass Bottle serta dapat mempertahankan temperature susu lebih lama.

Mari simak video di bawah ini untuk mengetahui bentuk terbaru dan pemasangan parts Dr. Brown’s Option Glass Wide Neck Bottle.

Apakah Semua Dot Botol Susu Sama?
Mengapa Botol Susu Dr. Brown's Direkomendasikan oleh Para Dokter Anak?
fungsi pipa-min
Apa Kegunaan Internal Vent System?